RAPAT KOORDINASI DAERAH ( RAKORDA )
&
SEMINAR
KEFARMASIAN
PAFI DAERAH JAWA TENGAH
“Tenaga
Teknis Kefarmasian Siap Menyongsong Pelayanan Farmasi Pada Era Sistem Jejaring Sosial Nasional “
PENYELENGGARA
PERSATUAN
AHLI FARMASI INDONESIA
DAERAH
JAWA TENGAH
SEKERTARIAT:
Gedung MTKP (Majelis Tenaga Kesehatan Propinsi) Jawa
Tengah
Email: pafijateng0914@gmail.com
Jl. Karang Anyar Gunung I/4 Semarang
Jawa Tengah
I.
TEMA
SEMINAR
“Tenaga
Teknis Kefarmasian Siap Menyongsong Pelayanan
Farmasi
Pada Era Sistem Jejaring
Sosial Nasional“
II.
TUJUAN
RAKORDA & SEMINAR
UMUM
Terselenggaranya
Rapat
Koordinasi Daerah dan Pendidikan Berkelanjutan untuk Pelayanan Kefarmasian Tenaga Teknis Kefarmasian
pada Era Sistem Jejaring
Sosial Nasional Tahun 2014.
KHUSUS
1.
Mengadakan Koordinasi dan kerjasama
antara Pengurus dan anggota PAFI Se-Jawa
Tengah.
2.
Meningkatnya
pengetahuan Tenaga Teknis Kefarmasian dalam memberikan
pelayanan kesehatan
pada Era Sistem Jejaring
Sosial Nasional Tahun 2014.
3.
Tersedianya
Tenaga Teknis Kefarmasian dengan kemampuan optimal dalam memberikan pelayanan
kefarmasian.
4.
Tersedianya
Tenaga Teknis Kefarmasian yang siap dalam persaingan global dan tantangan
dimasa yang akan datang.
III.
PEMBICARA
SEMINAR
1.
Drs. Bambang Triworo, Sp.FRS., Apt.
Anggota KFN
Tema
: Kesiapan Tenaga Teknis Kefarmasian dalam Pelayanan
Farmasi Pada Era Sistem Jejaring Sosial
Nasional.
2.
dr. Iwan Setyawan
Praktisi
dan Konsultan Kesehatan Reproduksi
Tema : Kesehatan Reproduksi
IV.
PELAKSANAAN
RAKORDA & SEMINAR
Hari : Sabtu - Minggu
Tanggal : 19 – 20 Oktober 2013
Tempat : Hotel Dalu, Ruang Garuda
Jl. Majapahit
no.282 Telp. 024 76740077
Semarang.
V.
AGENDA KEGIATAN :
1. Evaluasi Program Kerja PD PAFI Jawa Tengah.
2. Mempersiapkan regenerasi kepengurusan PD PAFI Jawa Tengah menjelang MUSDA
yang tinggal 1 (satu ) tahun.
3. Penyampaian draf AD/ART yang diusulkan ke Pengurus Pusat PAFI oleh PD
PAFI Jawa Tengah.
4. Membahas kesiapan PC PAFI yang diwilayah kerjanya terdapat Sekolah
Menengah KejuruanKesehatan Jurusan Farmasi dan atau D III Farmasi/D III Analis
Farmasi/S1 Farmasi.
5. Menjalin Komunikasi antar Kepengurusan dalam melaksanakan amanat MUSDA
dan MUNAS.
6. Seminar Kesehatan dan
Kefarmasian
VI.
BIAYA
PESERTA
Pelayanan
pendaftaran tanggal 1 Oktober 2013 – 15 Oktober 2013.
Tempat Pendaftaran :
Langsung datang ke MTKP
Jawa Tengah Jl. Karang Anyar Gunung I/4
Semarang
Atau daftar di http://pafismg.blogspot.com
Atau daftar di http://pafismg.blogspot.com
1. Setiap peserta dengan menginap 1 {satu} malam
dibebani biaya Rp. 375.000,00. (Tiga ratus tujuh puuh lima ribu rupiah).
2. Peserta yang tidak menginap dibebani biaya
Rp. 100.000,- {seratus ribu rupiah}.
Pembayaran
paling lambat tanggal 15 Oktober 2013 dapat melalui :
Transfer ke Bank BNI 46
Cabang Pembantu Ungaran a/n SRI SUWARNI Nomor Rekening 0030714678. Tlp. 081390563626 (konfirmasi pembayaran)
VII.
SUSUNAN
ACARA
Sabtu 19 Oktober 2013 ( Rakorda PAFI Daerah Jawa Tengah )
13.00-16.00 : Registrasi
16.00-19.15 : Coffe Break & Ishoma
19.15-19.30 : Pra Acara
19.30-19.40 : Laporan Panitia
19.40-19.45 : Do'a
19.45-19.50 : Sambutan Ketua PD PAFI Jawa Tengah
19.50-20.30 : Paparan kinerja PD PAFI Jawa Tengah
20.30-21.00 : Kesiapan Pengurus Cabang PAFI
21.00-22.00 : Coffe Break
21.00-22.00 : Penyampaian draft AD/ART
Minggu, 20 Oktober 2013 ( Seminar Kefarmasian )
05.00-06.00 : Senam Pagi
06.00-08.00 : Sarapan Pagi
08.00-09.00 : Registrasi Peserta Seminar
09.00-10.00 : Seminar I
10.00-10.15 : Coffe Break
10.15-10.45 : Sponsorship
10.45-11.45 : Seminar II
11.45-12.00 : Ishoma
12.00-13.00 : Penutup
CP Suryadi Imam Ifai 081 57711044
Bambang
Dwi Basuki, S.Sos 081
228115758